Google Translator

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Sabtu, 26 Februari 2011

Lima Alasan Memilih Malang

  1. Udara Malang yang selalu membuat seseorang ingin kembali lagi ke Malang dan menikmati udaranya.
  2. Malang memang bukan kota besar, tetapi segala fasilitas ada di Malang seperti di kota besar lainnya, dan Malang juga memiliki fasilitas yang tidak dimiliki oleh kota besar.
  3. Di Malang tidak ada banjir, erupsi gunung berapi, gelombang tsunami dan lainnya.
  4. Sebagai kota pendidikan, Malang banyak melahirkan karya-karya akademik dan tokoh ilmuan nasional.
  5. Malang menjadi salah satu pusat budaya, serta banyak tempat wisata yang dapat dinikmati.